Untuk itu, blog saya juga perlu dilakukan evaluasi terhadap kunjungan, negara mana saja, browsernya apa saja, sistem operasinya apa saja dan lain sebagainya.
Sampai saat ini, ternyata pengunjung di blog saya hanya sebesar
Menurut Sistem Operasi yang digunakan, maka jumlah pengguna berdasarkan sistem operasi yang dipakai dapat dilihat pada Gambar 1.
Gambar 1. Pengguna Berdasar SO |
Padahal saya sangat mengharapkan adanya pengguna Android yang signifikan, eh jebulnya ya hanya 1% saja (sambil merunduk agak malu.......). Tapi ndak pa pa lah, yang penting sudah ada yang mulai melirik.
Top rate sistem operasi yang dipakai masih diduduki oleh Windows dengan angka 89% (windows minded), sedangkan Linux menempati posisi ke 2.
Pengguna blog saya ternyata bukan hanya dari dalam negeri saja akan tetapi juga berasal dari manca negara (atau mungkin masing-masing account ada yg pake dari luar).
Pastinya yang paling banyak menggunakan adalah mereka yang tinggal di Indonesia. Hal itu bisa dilihat sebarannya seperti pada Gambar 2.
Gambar 2. Pengungjung Berdasarkan Negara |
Kalai dibayang-bayangkan, ternyata blog kita sudah mendunia ya. Tiada terasa. xixixiixixixiixix. (baju agak sesak, karena sudah kegemukan...........).
Sedangkan pengguna berdasarkan Browser yang dipakai juga masih didominasi oleh browser pemain lama (emang pemain bola atau lenong.......). Hal tersebut bisa dilihat pada Gambar 3.
Gambar 3. Pengguna berdasarkan Browsernya |
Itu dia, terlihat Firefox menduduki posisi tertinggi dengan persentase 60%. Chrome yang digadang-gadang menempati posisi teratas ternyata masih belum bisa mendobrak posisi Firefox.
Dan ternyata ada browser aneh-aneh yang saya belum pernah pake, misalnya pythumbnail py, Flock, SimplePie, handyCafeCln. (embuh aku ora eruh......bahasa apa itu ?)
Itulah hasil analisa saya berdasarkan variabel-variabel tertentu tersebut.
saya juga kadang bingung pak.. beneran yaa yg dari mancanegara itu. punya saya malah ada dari korea selatan, padahal blog saya asli indonesia bahasanya pak. Nyasar mungkin yaa pak..hehehehe..
ReplyDeleteRisky : ya ngga gitu sih, mungkin saja si pembaca tuh orang indonesia, cuma pada saat buat akun, dia bikin asal negaranya sembarang aja (asal comot). Biasa kan tuk menghindari kebeneran si empunya akun.....................
ReplyDeleteoalah,,gtu toh pak..hehehehe..
ReplyDeletemungkin juga orangnya suka nyamar yaa pak..hehe
iya, ngga nyamar sih, cuma menyembunyikan identitas......
ReplyDelete